Kronologi Pesawat Jatuh di Karawang, Sempat Berputar-putar di Udara

iNews
Pesawat jatuh di areal persawahan, Karawang, Jawa Barat, Jumat (21/11/2025). (Foto: Istimewa).

JAKARTA, iNews.id - Pesawat jatuh di areal persawahan, Karawang, Jawa Barat, Jumat (21/11/2025). Insiden ini mengejutkan warga sekitar hingga berdatangan ke lokasi.

Bupati Karawang, Aep Saepuloh menjelaskan kronologi kejadian tersebut, pesawat berangkat dari Tangerang menuju Cirebon. Dalam perjalannya, terjadi insiden tersebut.

"Sebagai bupati saya menginformasikan, pesawat tersebut take off dari Tangeran menuju Cirebon," ujar Aep dalam perbincangan dengan iNews. 

Menurutnya, informasi dari warga sekitar menyebutkan sempat melihat pesawat itu sempat berputar-putar di udara. Beberapa lama kemudian pesawat tersebut mendarat di area pesawahan.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Jabar
1 jam lalu

Pesawat Jatuh di Karawang, Perjalanan dari Tangerang Menuju Cirebon

Nasional
1 jam lalu

Breaking News: Pesawat Jatuh di Karawang, 4 Luka-Luka

Nasional
55 menit lalu

Pesawat Jatuh di Karawang, 5 Korban Dibawa ke RSUD Tirta Mulia

Megapolitan
3 hari lalu

Kronologi Penikaman Maut di Condet yang Tewaskan Pria

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal