Kronologi Pria Ngamuk Bantai 5 Orang Sekeluarga Mantan Istri di Pacitan, 1 Tewas

Tim iNews
Polisi masih menyelidiki kasus pembunuhan sekeluarga di Kabupaten Pacitan. (Foto: iNews)

Kepala Desa Temon, Jamiatin, membenarkan peristiwa berdarah tersebut. “Empat korban luka masih menjalani perawatan intensif di rumah sakit. Sementara pelaku masih dalam pencarian aparat kepolisian,” ujarnya, Minggu (21/9/2025). 

Usai melakukan aksinya, Wawan melarikan diri. Hingga kini polisi masih melakukan pengejaran dan penyelidikan lebih lanjut terkait motif serta kronologi lengkap kejadian ini.

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Pacitan Geger! Pria Ngamuk Bantai Keluarga Mantan Istri, 1 Tewas, 4 Luka Serius

Megapolitan
3 bulan lalu

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Anak SD di Kebayoran Lama 

Megapolitan
23 jam lalu

Prarekonstruksi Ungkap Detik-detik Ayah Tiri Bunuh Alvaro

Megapolitan
1 hari lalu

Terungkap! Ayah Tiri Sempat Mau Kubur Jasad Alvaro, Batal karena Tanah Keras

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal