KSAL Wakili Panglima TNI Tinjau Vaksinasi di Kabupaten Kotabaru Kalimantan

Kurnia Illahi
KSAL Laksamana TNI Yudo Margono mewakili Marsekal TNI Hadi Tjahjanto meninjau pelaksanaan serbuan vaksinasi di Club House Bame ETF, Serongga, Kecamatan Kelumpang Hilir Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan, Jumat (17/9/2021). (Foto: Puspen TNI).

Menurutnya, Kemenkes sudah mengatur bagaimana pendistribusiannya sehingga memastikan stok vaksin ini tersedia di daerah-daerah. “Saya mengingatkan masyarakat dan menghimbau bahwa vaksin dan masker adalah proteksi diri kita menghadapi virus Covid-19,” katanya.

Kegiatan yang dirangkai dengan penanaman pohon kelapa sawit ini turut dihadiri Ketum Jalasenastri Ny. Vero Yudo Margono, Koorsahli KSAL Laksamana Muda TNI Roberth Wolter Tappangan dan Aspotmar Kasal Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto.

Kemudian, Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor, Danlantamal XIII Tarakan Laksma Pertama TNI Edi Krisna Mukti, Ketua Yayasan Dharma Eka Tjipta Widjaja Hong Tjhin, Paban 1 Rensrenal Kolonel Laut (P) Hudiarto Krisno Utomo dan Sekdispenal Kolonel Laut (P) Antonius Widyoutomoto dan Danlanal Kota Baru Letkol Laut (P) Sadariyanto. 

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Health
1 bulan lalu

Mulai Minggu Ini, Gen Alpha Jaksel Akan Disuntik Vaksin Dengue

Nasional
5 bulan lalu

Covid-19 Kembali Muncul, Pakar UB Beberkan Fakta dan Tips Aman

Nasional
6 bulan lalu

Berapa Utang TNI AL ke Pertamina? KSAL Ungkap Dampaknya ke Operasional

Nasional
6 bulan lalu

5 Berita Populer: Bos Ducati Sebut Marc Marquez Ceroboh hingga Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO

Nasional
6 bulan lalu

Profil KSAL Muhammad Ali, Minta Tunggakan Triliunan TNI ke Pertamina Diputihkan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal