Kunjungi Seoul, Kepala BNN Bahas Strategi Perang Lawan Narkotika

Rizqa Leony Putri
Kepala Badan Narkotika Nasional Republik Indonesia (BNN RI) Komjen Pol Petrus Reinhard Golose melakukan kunjungan kerja ke Kota Seoul, Korea Selatan. (Foto: dok BNN)

Pada strategi Cooperation, Kepala BNN RI akan melakukan pertemuan dengan Korean National Police Agency (KNPA) di Seoul, Korea Selatan, Rabu (8/11/2023). Hal ini dinilai sangat penting dalam perang melawan narkotika. BNN RI bersedia bekerja sama dengan berbagai negara dan organisasi untuk menghadapi tantangan ini bersama-sama.

Selain membahas strategi perang melawan narkotika, Kepala BNN RI juga memberikan selamat kepada Adhyanti Sardanarini atas promosinya sebagai Direktur Kerjasama Ekonomi ASEAN. Ini menunjukkan komitmen Indonesia dalam memperkuat hubungan regional dan internasional dalam berbagai sektor, termasuk ekonomi.

Pertemuan yang berlangsung singkat ini diakhiri dengan penyematan jaket "War on Drugs" kepada perwakilan KUAI Seoul sebagai bentuk dukungan yang kuat kepada BNN RI dalam upaya mereka untuk memerangi peredaran dan penyalahgunaan narkotika di Indonesia. Kunjungan tersebut mencerminkan pentingnya kerjasama internasional dalam perang melawan narkotika, serta komitmen Indonesia dalam memitigasi dampak buruk narkotika pada masyarakat dan generasi mendatang.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Bisnis
11 hari lalu

Komisaris Utama Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sepaku, Pastikan Kualitas BBM Terjaga

Bisnis
11 jam lalu

Bank Mandiri Gandeng IKA UII Terbitkan Kartu Debit Co-Brand, Perkuat Inklusi Keuangan

Bisnis
4 hari lalu

Ritel dan UMKM Bersanding, Aprindo Tegaskan Komitmen Tumbuh Bersama

Bisnis
5 hari lalu

27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat

Bisnis
6 hari lalu

Kolaborasi Ritel dan Teknologi Warnai Pembukaan Road to Hari Ritel Nasional 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal