Lantik Mahyudin, Hary Tanoe Paparkan Alasan Partainya Diberi Nama Persatuan Indonesia

Nur Khabibi
Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo melantik Mahyudin sebagai Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Perindo. (Foto MPI).

"Kesejahteraan harus diwujudkan terlebih dahulu agar persatuan dan kesatuan bisa kokoh khususnya di Indonesia yang kita tahu semua jauh dari sempurna, masih banyak ketimpangan kesenjangan sosial baik dari sisi kesejahteraan pendidikan dan lain sebagainya," ucapnya.

Untuk itu, dengan bergabungnya Wakil Ketua DPD RI, Dr. H. Mahyudin ST. MM sebagai Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Perindo akan semakin meningkatkan elektabilitas Partai Perindo dalam Pemilu 2024 mendatang.

Dengan lolosnya Partai Perindo ke Parlemen, akan membuat partainya bisa berbuat banyak demi kepentingan masyarakat Indonesia.

"Untuk mampu mewujudkan itu tidak ada cara lain bahwa kita harus memiliki wakil yang cukup di legislatif dan eksekutif, karena untuk mewujudkan hal tersebut kita harus mampu untuk ikut ambil bagian penting di dalam pembuatan kebijakan dan pelaksanaan," ujarnya.

"Dan itu adalah ranah daripada legislatif dan eksekutif yang merupakan produk atau hasil daripada proses politik," tandasnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
11 jam lalu

Sekjen Partai Perindo Ferry Kurnia Tegaskan Semangat Energi Baru Indonesia di Rakernas

Nasional
11 jam lalu

Partai Perindo Deklarasikan Energi Baru Indonesia, Cara Berpolitik yang Baru

Nasional
12 jam lalu

Angela Tanoesoedibjo Ungkap 11 Langkah Strategis Partai Perindo untuk Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Nasional
13 jam lalu

Angela Tanoesoedibjo Bangkitkan Semangat Kader Partai Perindo lewat Pesan Inspiratif Presiden Prabowo

Nasional
13 jam lalu

Presiden PKS Almuzzammil Yusuf hingga Pasha Hadiri Penutupan Rakernas Partai Perindo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal