Ledakan di Depan Gereja Katedral Makassar, Diduga Bom Bunuh Diri

Muhammad Fida Ul Haq
Ledakan di Makassar (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Ledakan keras terdengar dari Gereja Katedral di Makassar, Minggu (28/3/2021). Dari rekaman CCTV diduga terjadi bom bunub diri.

Polisi sudah masuk ke dalam gereja untuk melakukan evakuasi. Sebuah rekaman CCTV, terlihat mobil meledak di depan gereja.

Aparat sudah mengimbau warga untuk tidak berkerumun. Belum diketahui jumlah korban akibat ledakan itu.


Polisi dan TNI bersiaga di depan gereja. Area tersebut dekat dengan alun-alun Kota Makassar.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Antam Buka Suara soal Tambang Emas di Bogor Meledak

Megapolitan
3 hari lalu

WNA Pamer Kemaluan di Kawasan Blok M Dilepas usai Diamankan, Masih Berkeliaran!

Seleb
5 hari lalu

Update! Laporan Inara Rusli soal Penyebar Video CCTV Naik Penyidikan

Nasional
7 hari lalu

Densus 88 Sebut Ledakan SMAN 72 Jakarta Menginspirasi Penikaman Bocah di Rusia

Seleb
11 hari lalu

Geger! 7 Video CCTV Inara Rusli dan Insanul Fahmi Jadi Bukti Dugaan Perzinaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal