Macet Muzdalifa-Mina, Kemenag Nilai Pengelola Transportasi Tidak Siap

Sucipto
Jemaah melaksanakan puncak haji di Muzdalifa-Mina. (Foto Saudi Gazette).

Lalu kemudian Muzdalifah ke Mina jaraknya lebih pendek lagi sekitar 2 Km. Jumlah bus yang tadinya 7 setiap maktab jadi 5 per maktab.

"Pada awal tripnya ketika lewat tengah malam sampai jam 6 pagi itu alhamdulillah perjalanan cukup lancar," uajrnya. 

Setelah Subuh, kata dia, jemaah sudah mulai keluar tenda untuk melakukan lontar jumrah karena tidak ada jalan lain, selain jalan itu sehingga jemaah memenuhi jalan itu. 

"Itu yang menyebabkan bus tidak bisa melaju dengan cepat. Nah sebagian bus sudah terjebak macet di area tenda di mina. Sehingga bus-bus yang harusnya sudah tiba di Muzdalifah cukup lama menunggu dan akhirnya terjadi keterlambatan," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
23 jam lalu

Dikawal Polisi, Ratusan Motor Masuk Tol Tarumajaya Imbas Banjir Akses Menuju Tanjung Priok

Nasional
4 hari lalu

Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas Tersangka Korupsi Haji, Segera Ditahan?

Nasional
15 hari lalu

Korban Bencana Sumatra Dapat Kelonggaran Lunasi Biaya Haji 2026, Ini Jadwalnya

Destinasi
16 hari lalu

Viral Wisata Gunung Bromo Macet Panjang di Libur Nataru 2025, Ini Faktanya! 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal