Suliadi menyebut banyak kesan selama mendampingi Jokowi dan dirinya mengakui tidak pernah dimarahi Jokowi selama menjadi sopirnya. Dia pun menyampaikan beberapa pesan kepada Jokowi yang kini menjadi Presiden ketujuh RI.
"Bapak jaga kesehatan, makan jangan sampai lupa, semoga panjang umur," tutup Suliadi.