Tidak hanya soal uang, Lucky pun mengaku ada keanehan yang terjadi di ponpes tersebut. Namun dia tidak mengetahui apakah hal itu termasuk ke penyimpangan atau bukan.
"Saya bingung, kalau berbeda iya (berbeda). Kalau benar atau salah, saya tidak tahu," ucap Lucky.