Massa Demo di Patung Kuda, Desak MK Diskualifikasi Prabowo-Gibran

Riyan Rizki Roshali
Sekelompok massa menggelar aksi unjuk rasa di Patung Kuda, Gambir, Jakarta Pusat, Kamis (28/3/2024). (Riyan Rizki)

Selain itu, terlihat juga spanduk besar bertuliskan menolak pemilu curang serta mendiskualifikasi paslon capres-cawapres 02.

“Tolak pemilu curang, diskualifikasi 02,” tulis di spanduk yang berlatarkan Gedung MK.

Sebelumnya, sebanyak 1.578 personel gabungan dikerahkan untuk mengawal sidang lanjutan perselisihan hasil pemilihan umum presiden dan wakil presiden (PHPU) di MK hari ini.

“Jumlah pasukan yang kami turunkan 1.578 personel gabungan yang nantinya akan mengamankan kegiatan di gedung Mahkamah Konstitusi, baik itu dari sisi dalam maupun dari sisi luar,” kata Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro dalam keterangannya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

Reaksi Prabowo usai Terima Laporan Ledakan di SMAN 72 Jakarta

Nasional
4 jam lalu

Prabowo Langsung Beri Arahan ke Anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri usai Pelantikan

Nasional
6 jam lalu

Breaking News: Prabowo Lantik Komisi Percepatan Reformasi Polri

Nasional
7 jam lalu

Prabowo Terima Surat Kepercayaan 12 Dubes Negara Sahabat, Spanyol hingga Jerman

Nasional
12 jam lalu

Revisi UU Pemilu Mendesak di Era Prabowo-Gibran, Adopsi Sistem MMP Solusi Politik Berbiaya Tinggi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal