Megawati Bertemu Imam Besar Al Azhar, Bahas Isu Perdamaian Dunia

Felldy Aslya Utama
Presiden ke-5 RI, Megawati Soekarnoputri melakukan pertemuan dengan Imam Besar Al Azhar, Ahmed El-Tayeb di Jakarta, Kamis (11/7/2024). (Foto istimewa).

Sementara itu, Imam Besar Al Azhar, Ahmed El-Tayeb dalam perbincangan tersebut mengaku sangat setuju dengan ide dan pemikiran apa yang disampaikan Megawati tersebut.

"Itu juga sangat kami rasakan. Kami butuh nasihat dan masukan dari Ibu Mega," balas Imam Besar Al Azhar.

"Ibu Megawati senang pertemuan ini. Saya lebih senang lagi. Saya akan disampaikan ke Presiden Mesir hasil pertemuan ini," lanjut El-Tayeb.

Usai pertukaran cindera mata, Megawati meminta izin kepada El Tayeb untuk saling menjabat tangan dan berpose bersama. Dengan senyum, Imam Besar Al Azar mengangguk dan menjabat erat tangan Megawati.

Dalam pertemuan ini, Megawati didampingi Ketua DPP PDIP Bidang Luar Negeri Ahmad Basarah, ulama dan cendekiawan Islam Prof Quraish Shibab, mantan Dubes Indonesia untuk Mesir Helmy Fauzy dan tokoh muda Islam Ali Hasan Bahar serta Tuan Guru Bajang (TGB) Zainul Majdi. Sementara Imam Besar Al Azhar bersama Sekjen Zayed Mohamed Abdelsalam.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
9 hari lalu

Gelar ICGI 2025, UNAS Dorong Kolaborasi Global demi Wujudkan Perdamaian Dunia

Nasional
2 bulan lalu

Prabowo Unggah Foto Bareng Trump, Optimistis Capai Terobosan Besar Perdamaian

Nasional
2 bulan lalu

Prabowo Bertemu Sekjen PBB, Bahas Gaza hingga Perdamaian Dunia

Nasional
4 bulan lalu

Dasco Unggah Foto Bareng Megawati usai Umumkan Amnesti untuk Hasto

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal