MNC Peduli Sabet 5 Penghargaan Nusantara CSR Awards 2025 

Binti Mufarida
MNC Peduli berhasil menyabet penghargaan Nusantara CSR Awards 2025 dari La Tofi School of Social Responsibility. (Foto: Dok. MNC Peduli)

JAKARTA, iNews.id - MNC Peduli meraih lima penghargaan Nusantara CSR Awards 2025 dari La Tofi School of Social Responsibility. Apresiasi ini diserahkan di Jakarta Pusat, Rabu (2/7/2025) malam.

Pemberian penghargaan ini karena MNC Peduli membuktikan dampak langsung terhadap masyarakat dan lingkungan. Penghargaan ini juga menjadi penegasan atas keseriusan MNC Group secara keseluruhan dalam mengusung prinsip lingkungan hidup berkelanjutan, pemberdayaan komunitas, dan transformasi sosial berbasis SDGs.

Chairman La Tofi School of Social Responsibility, La Tofi mengungkapkan penghargaan ini menunjukkan bagaimana dunia usaha tidak hanya menjalankan CSR sebagai kewajiban, tetapi sebagai motor transformasi yang menyatu dengan agenda SDGs. 

"Melalui ajang Nusantara CSR Awards 2025, kita disuguhkan ragam praktik baik yang membumi, berdampak, dan penuh harapan. CSR bukan sekadar program, tetapi janji bersama untuk masa depan yang lebih baik," ujar La Tofi dalam keterangannya.

Dalam mendukung ekonomi sirkular, perusahaan-perusahaan peraih Nusantara CSR Awards 2025 telah mengintegrasikan prinsip perbaikan, daur ulang, pengurangan limbah, biomassa, dan upcycle ke dalam strategi pemberdayaan komunitas. 

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

MNC Peduli dan Binus School Bekasi Kembangkan Sekolah Hijau di SDN Cibilik Sukabumi

Nasional
14 hari lalu

MNC Peduli Salurkan Bantuan kepada Warga Terdampak Bencana di Agam

Nasional
14 hari lalu

Peduli Aceh-Sumatra, Global Prestasi School Serahkan Donasi Lewat MNC Peduli

Nasional
15 hari lalu

Siswa Regina Pacis Jakarta Senang Bisa Galang Donasi Korban Banjir Sumatera Lewat MNC Peduli

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal