Momen Wapres Ma’ruf Amin Bertemu Pelukis Difabel Asal Bali

Binti Mufarida
Wapres Ma’ruf Amin bertemu dengan pelukis difabel berbakat asal Bali bernama Agus Mertayasa. (Foto Setwapres).

Selanjutnya, Rosanti menyampaikan terima kasih khususnya kepada Ibu Wury Ma’ruf Amin selaku Ketua Umum Dewan Kerajinan Nasional yang turut mempromosikan produk-produk Agus bahkan hingga ke luar negeri.

“Agus sangat bangga sekali dan senang karena dia sudah diperkenalkan sama Ibu, sama Bapak di masyarakat bahkan di mancanegara. Sudah ada juga lukisannya yang laku (di luar negeri),” ungkapnya.

Tidak hanya itu, melalui Rosanti, Agus juga mengucapkan terima kasih kepada Ibu Kapolri yang telah mencarikan guru pembimbing untuk memperkaya nuansa lukisannya.

“Dibantu juga sama Ibu Kapolri kemarin, dicarikan guru untuk menambahkan ornamen-ornamen Balinya,” terangnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Seleb
2 hari lalu

Viral Dokter Tompi Foto Bareng Wapres Gibran: Komisaris atau Dirut Pertamina?

Health
3 hari lalu

Apa Itu Ptosis, Kondisi Wajah yang Dialami Wapres Gibran Rakabuming Raka?

Seleb
3 hari lalu

Viral Dokter Tompi Marah Besar ke Pandji Pragiwaksono, Bela Wapres Gibran Rakabuming Raka!

Destinasi
5 hari lalu

Rapper Amerika Serikat Tyga Terciduk Liburan di Bali, Ini Fotonya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal