Mudik Dilarang, Ma'ruf Amin : Silaturahmi Lebaran Bisa Melalui Daring

Dita Angga
Wakil Presiden , Ma`ruf Amin. (Foto: Ant)

Dia mengatakan menahan diri tidak mudik merupakan bagian dari perjuangan untuk keluar dari pandemi covid-19.

“Mari lanjutkan perjuangan untuk keluar dari pandemi covid-19. Salah satunya dengan mengurangi mobilitas. Karena kita tidak ingin usaha yang telah dilakukan selama satu tahun terakhir dalam menghadapi pandemi covid-19 menjadi sia-sia,” katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
25 hari lalu

Momen Ketum Partai Perindo Angela Tanoesoedibjo Liwetan Bersama Warga Neglasari

Nasional
1 bulan lalu

Silaturahmi ke Persatuan Anak Minang di Johor, FISIP UPNVJ Inisiasi Kolaborasi Riset Diaspora

Nasional
3 bulan lalu

Prabowo Temui Ma’ruf Amin, Diskusi soal Arah Pembangunan Bangsa

Nasional
3 bulan lalu

Prabowo Bertemu Ma'ruf Amin, Diskusi terkait Arah Pembangunan Bangsa

Nasional
3 bulan lalu

Potret Gibran Hormat dan Cium Tangan Try Sutrisno 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal