Mutasi Polri, Duet Jenderal Reserse Blora Pimpin Bareskrim

Irfan Ma'ruf
Kabaharkam Polri Komjen Pol Agus Andrianto ditunjuk sebagai kabareskrim. (Foto: dok. Sindonews).

Dalam rekam jejaknya, Syahar antara lain pernah menjabat kapolresta dan kapolres Pasuruan, Jawa Timur. Setelah itu Wadirreskrimsus Polda Jatim (2011), Kasubdit VI Dittipideksus Bareskrim Polri (2012) dan Dirreskrimsus Polda Kepri (2014).

Anggota Batalyon Bhara Daksa (Akpol 91) ini juga pernah berkutat di bidang kehumasan. Syahar menjabat Kabagpenum Divisi Humas Polri pada 2018 dan naik menjadi Karo PID Divisi Humas Polri setahun berikutnya.

Setelah itu dia kembali ke reserse dengan dipercaya sebagai Dirtipidter Bareskrim Polri pada 2020. Tak sampai setahun dia naik menjabat wakabareskrim. 

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
10 hari lalu

Monitor Pergantian Tahun Baru se-Indonesia, Kapolri Pastikan Pengamanan dan Layanan Terjaga

Nasional
10 hari lalu

Potret Kapolri Turun Langsung ke Bundaran HI saat Malam Tahun Baru, Sapa Masyarakat

Nasional
11 hari lalu

Kapolri Tinjau Lokasi Pembangunan Huntap Polri di Aceh Tamiang, bakal Dibangun 300 Rumah

Nasional
11 hari lalu

Kapolri Tinjau Sekolah di Aceh Tamiang, Targetkan Kembali Beroperasi 5 Januari 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal