"Tapi tidak semua ya, kita akan lihat satu atau dua mungkin," tutur dia.
Ia melanjutkan, di bidang pendidikan juga akan melatih tenaga pengajar sosialisasi HAM di sejumlah lembaga pendidikan.
"Lalu yang kedua kita mendidik ToT (training of trainer), tenaga trainer untuk sosialisasi pendidikan penyuluhan HAM apakah di perguruan tinggi atau di pesantren," kata Pigai.