One Way Lokal Siap Diterapkan di GT Kalikangkung jika Capai 3.000 Kendaraan per Jam

Dinar Fitra Maghiszha
Polrestabes Semarang menyampaikan kesiapannya untuk menerapkan rekayasa lalu lintas one way lokal jika terjadi lonjakan volume kendaraan di GT Kalikangkung. (Foto: MNC Portal)

“Biasanya perlambatan terjadi karena kendaraan mogok atau truk-truk berat yang masuk jalur kota,” tuturnya.

Menurut data PT Jasamarga Semarang Batang (JSB) hingga Kamis (27/3/2025) pukul 06.00-12.00 WIB, terdapat 10.166 kendaraan yang keluar di GT Kalikangkung. Volume terbesar per jam berlangsung pada pukul 11.00-12.00 WIB sebanyak 2.101 unit kendaraan.

Pantauan iNews.id di lokasi, antrean keluar GT Kalikangkung terpantau padat hingga pukul 15.05 WIB didominasi mobil pribadi dan bus antar-provinsi.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Jalan Daan Mogot Jakbar Tergenang Banjir, Lalu Lintas Tersendat

Buletin
25 hari lalu

Banjir di Pantura Semarang Belum Surut, Ketinggian Air Capai Setengah Meter

Megapolitan
2 bulan lalu

GT Pejompongan Masih Ditutup, Arus Lalin di Jalan Gatot Subroto Lancar

Megapolitan
2 bulan lalu

Arus Lalin di Dekat Stasiun MRT Cipete Raya Kembali Normal usai Kebakaran Ruko 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal