Operasi Patuh Lodaya di Bogor Berakhir, 7.151 Pelanggar Ditindak dan Ditegur

Putra Ramadhani Astyawan
Operasi Patuh Lodaya 2025 di Bogor (dok. istimewa)

BOGOR, iNews.id - Operasi Patuh Lodaya 2025 di Kabupaten Bogor telah berakhir pada 27 Juli 2025. Dalam operasi yang digelar selama dua pekan terakhir itu, polisi telah telah menindak dan menegur 7.151 pelanggar lalu lintas di Kabupaten Bogor.

"Total ada 7.151 penindakan dan teguran selama Operasi Patuh Lodaya 2025," kata KBO Satlantas Polres Bogor Iptu Ardian Novianto kepada iNews.id, Selasa (29/7/2025).

Adapun rinciannya, 829 penindakan melalui tilang elektronik atau ETLE mobile, 416 tilang manual dan 5.906 teguran. Mayoritas pelanggar lalu lintas merupakan pengendara motor.

"Pelanggaran terbanyak pengendara roda dua tidak mengenakan helm SNI ada 3.472 dan pengendara mobil tidak memakai safety belt 214," ujar Ardian.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
4 bulan lalu

Heboh Penemuan Uang Palsu di Tenjo Bogor, Berserakan di Jalan

Nasional
4 bulan lalu

Mau Check In ke Hotel, 9 Pasangan Muda-Mudi di Bogor Kena Razia Aparat

Megapolitan
4 bulan lalu

Kecelakaan Pemotor Boncengan Tabrak Truk di Bogor, 2 Orang Luka-Luka

Nasional
4 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta-Citayam: Rute, Waktu Tempuh dan Caranya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal