“Terima kasih telah menerima kunjungan ini, saya tertarik untuk berdiskusi tentang banyak hal dan berharap dapat melanjutkan kerja sama di masa yang akan datang,” ucap Kolonel Thomas Brillisauer, dikutip dari keterangan resmi Kostrad.
Kunjungan diakhiri dengan pertukaran cendera mata antara kedua belah pihak dan dilanjutkan foto bersama.