Panglima TNI dan Kapolri Beri Dukungan Psikososial bagi Anak-Anak Terdampak Covid-19

Riezky Maulana
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto berinteraksi dengan anak dalam acara dukungan psikososial bagi anak-anak terdampak Covid-19 dengan tema “Peduli Anak, Indonesia Tangguh”, Selasa (2/11/2021). (Foto: Istimewa)

Dukungan psikososial bagi anak-anak terdampak Covid-19 diikuti oleh peserta yang tersebar di 34 provinsi dan diikuti oleh 2.333 peserta dengan rincian 2.138 anak-anak, 139 kelompok disabilitas, dan 48 orang tua pendamping. 

Setelah melakukan video conference Panglima TNI beserta rombongan melakukan interaksi langsung dengan anak-anak disabilitas.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

Ekspor Ilegal 87 Kontainer Produk CPO Terbongkar, Begini Modusnya

Nasional
6 jam lalu

Panglima TNI Mutasi 57 Pati, Mayjen Krido Pramono Jadi Pangdam Mulawarman

Nasional
6 jam lalu

87 Kontainer Langgar Ekspor Turunan CPO, Kapolri: Kerugian Rp2,8 Triliun

Nasional
2 hari lalu

Kapolri Pimpin Apel Tanggap Darurat Bencana, Polri Siaga Cuaca Ekstrem

Nasional
3 hari lalu

Presiden Prabowo Minta Pesawat Airbus A400M Dilengkapi Modul Ambulans Udara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal