Partai Perindo Gelar Seminar Politik dan Pembekalan Bacaleg

Widya Michella
Ketua DPP Perindo Bidang Sosial dan Kesra, Yerry Tawalujan (foto: MPI)

Yerry mencontohkan aksi nyata Perindo terlihat dari puluhan ribu gerobak yang sudah dibagikan untuk menolong UMKM. Belum lagi dengan pemberian baksos dan beras kepada masyarakat yang membutuhkan.

"Kami mengumpulkan sekitar 30 bacaleg untuk menyamakan visi dan pemahaman bagaimana sesungguhnya perjuangan dari Partai Perindo. Tujuan utama hanya satu supaya rakyat sejahtera, Indonesia sejahtera lewat kehadiran Partai Perindo," kata dia. 

Yerry menyampaikan, seminar seperti ini akan diadakan setiap bulan sampai menjelang 2024. Selain memberikan pembekalan mengenai public speaking dan writing skill, juga diberikan hal-hal teknis dalam proses pencalegan pemilu dan sebagainya. 

"Nantinya akan ada pelatihan-pelatihan yang bertahap dengan tujuan untuk memberikan pembekalan kepada para bacaleg supaya mereka makin siap menghadapi Pemilu 2024," ujar dia.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Hari Pahlawan, Sekjen Partai Perindo: Koruptor dan Ambisi Elite Bentuk Penjajah Pembangunan Modern

Nasional
8 hari lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Nasional
11 hari lalu

Rakernas Partai Perindo Tegaskan Dukungan terhadap Pemerintahan Prabowo Subianto Lewat Eka Dasa Asasta untuk Asta Cita

Nasional
11 hari lalu

Sekjen Partai Perindo Ferry Kurnia Tegaskan Semangat Energi Baru Indonesia di Rakernas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal