Pasien Positif Korona Tambah 55, Terbanyak di Jakarta

Felldy Aslya Utama
Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Korona, Achmad Yurianto. (Foto: Antara)

Dia menyebut hal itu juga terjadi di negara lain. Dengan langkah antisipasi yang dilakukan pemerintah dan melihat trennya diperkirakan virus korona dapat dikendalikan pada April 2020.

Menurutnya ada dua faktor yang membuat kasus positif virus korona makin bertambah dari hari ke hari. Yuri menyebut pemerintah semakin intensif melakukan pelacakan.

"Yang kedua karena kesadaran masyarakat yang meningkat untuk diperiksa. Dua faktor itu harus diimbangi dengan peningkatan sarana fasilitas sehingga tak menimbulkan permasalahan," ucapnya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Internasional
6 bulan lalu

Covid-19 Mulai Renggut Nyawa di India, Hampir 4.000 Orang Terinfeksi

Nasional
3 tahun lalu

Update 18 Desember 2022, Kasus Positif Covid-19 Tambah 860 Orang

Nasional
3 tahun lalu

Update 25 Agustus 2022, Kasus Positif Covid-19 Tambah 5.214 Orang

Nasional
3 tahun lalu

Update 29 Juli 2022, Kasus Positif Covid-19 Tambah 5.831 Orang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal