Sandi berharap, penggunaan robot bukan hanya memperkuat keamanan, tapi juga meningkatkan pelayanan publik yang presisi dan transparan. “Robot ini bisa dikirim ke area bencana, gedung terbengkalai, atau lokasi berbahaya lain yang sebelumnya sangat riskan bagi personel manusia,” ujarnya.
Polisi memantapkan langkah menuju era futuristik. Siapkah Indonesia memiliki "pasukan besi" di jajaran kepolisian?