Pemuda Perindo: Pendidikan dan Masalah Kesehatan Harus Diperbaiki untuk Indonesia Emas 2045

Achmad Al Fiqri
Direktur Eksekutif Pemuda Perindo Iqnal Shalat Sukma Wibowo (Foto: Ist)

Lebih lanjut, Pemuda Perindo akan berkontribusi untuk mewujudkam Indonesia Emas 2045. Salah satunya, dengan merangkul anak muda untuk berdiskusi terkait persoalan bangsa.

"Kontribusinya kita ini sering buat kegiatan ya, merangkul anak-anak muda di luar dari Pemuda Perindo. Kita merangkul OKP (organisasi kemasyarakatan dan pemuda) untuk diskusi, termasuk di FODIM kita diundang untuk sampaikan suara aspirasi pemuda seperti apa," ucap Iqnal.

Kendati demikian, ia berharap, diskusi ini bisa mengeluarkan hasil nyata seperti dibuatnya pelatihan untuk mengasah skill.

"Diharapkan nanti ke depan ada training digitalisasi, karena kita banyak juga pengusaha digital. Intinya oengembangan skill yang nanti akan kita libatkan Pemuda Perindo dan pengusahan di luar Partai Perindo," katanya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
20 hari lalu

Angkie Yudistia: Perempuan dan Ibu Jadi Pilar Pemulihan Bencana serta Kekuatan Indonesia Emas 2045

Nasional
2 bulan lalu

William Tanuwijaya Pimpin Pemuda Perindo, Fokus Tingkatan Kesejahteraan Masyarakat

Nasional
2 bulan lalu

Ferry Kurnia Titip Pesan ke Pengurus Pemuda Perindo 2025-2026: Jadilah Pelaku Sejarah!

Nasional
2 bulan lalu

Ferry Kurnia Lantik Pengurus DPP Pemuda Perindo 2025-2026, Ini Susunannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal