Perbedaan Pertumbuhan Primer dan Sekunder pada Tumbuhan Beserta Contohnya

Nur Fathiyah Azizah Putri
Perbedaan pertumbuhan primer dan sekunder (Freepik)

Perbedaan Pertumbuhan Primer dan Sekunder

Perbedaan pertumbuhan primer terdapat pada pemanjang ujung akar dan ujung batang. Lalu, perbedaan pertumbuhan sekunder pada tumbuhan dikotil adalah ada jaringan kambium yang merupakan meristem sekunder akan menyebabkan pertumbuhan sekunder ini (membesar).

Tumbuhan monokotil tidak terdapat kambium sehingga hanya mengalami pertumbuhan primer saja. Sedangkan, pertumbuhan sekunder hanya terdapat pada tumbuhan dikotil.

Faktor yang Memengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan

  • 1. Faktor luar (Eksternal) 
    Faktor luar adalah materi atau hal-hal yang terdapat di luar tanaman yang berdampak pada tanaman itu seperti nutrisi, suhu, cahaya, air, garam-garam mineral, iklim, gravitasi bumi dan lain-lain.
  • 2. Faktor dalam (Internal)
    Selain faktor genetik, yang termasuk faktor dalam adalah hormon-hormon yang terlibat dalam pertumbuhan tanaman. Hormon merupakan substansi yang dihasilkan oleh tumbuhan.

Biasanya dalam jumlah yang sangat sedikit berfungsi secara fisiologis mengendalikan arah dan kecepatan tumbuh bagian-bagian dari tumbuhan. Contoh macam-macam hormon pada tumbuhan yaitu auksin, sitokinin, giberelin, asam absisat, gas etilen, asam traumalin, dan kalin. 

Semoga penjelasan perbedaan pertumbuhan primer dan sekunder di atas bisa dipahami ya!

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
10 bulan lalu

15 Contoh Soal Bioteknologi dan Kunci Jawabannya

Nasional
1 tahun lalu

Deretan Jurusan Kuliah Anak IPA yang Peluang Kerjanya Besar, Tertarik?

Nasional
1 tahun lalu

20 Contoh Soal Persilangan Monohibrid, Yuk Pelajari dan Pahami!

Nasional
1 tahun lalu

6 Jurusan Kuliah IPA yang Jarang Diminati, Peluang Karier Terbuka

Nasional
1 tahun lalu

40 Contoh Soal IPA Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawabannya, Yuk Belajar!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal