Polda Metro Merugi Rp180 Miliar Imbas Demo Ricuh di Jakarta

Felldy Aslya Utama
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam mengungkapkan kerugian Polda Metro Jaya imbas demo ricuh temus Rp180 miliar. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Polda Metro Jaya mengungkap pihaknya merugi hingga Rp180 miliar imbas kerusuhan yang terjadi di Jakarta pada tanggal 25-31 Agustus 2025 kemarin. Diketahui, terjadi pengrusakan di sejumlah tempat, mulai dari kantor hingga pos polisi.

"Kerusakan yang kami alami terkait fasilitas atau bangunan di Polda Metro Jaya senilai lebih dari Rp180 miliar," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam, dalam konferensi persnya di Gedung Ditreskrimum, Kamis (4/9/2025). 

Ade Ary merinci sejumlah kerugian yang dialami meliputi di antaranya; peralatan atau sarana bangunan, gedung-gedung dari Mapolres, Mapolsek, Polsubsektor, hingga Pospol lalu lintas.

"Kemudian beberapa material dan peralatan ada 3.430 unit, kemudian kendaraan ada 108 unit, kemudian fasilitas bangunan lainnya ada 76 unit. Rekan-rekan inilah kerugiannya," ujarnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
17 menit lalu

Pengacara Roy Suryo Cs Yakin Kliennya Tak Ditahan, Singgung Firli Bahuri dan Silfester Matutina

Nasional
2 jam lalu

Jelang Diperiksa sebagai Tersangka, Dokter Tifa Duga Ada Upaya Pembungkaman Kerja Ilmiah

Megapolitan
2 jam lalu

Sempat Dikabarkan Hilang, Siswi SMA Tangerang Ditemukan di Cikini Jakpus 

Nasional
17 jam lalu

Roy Suryo Cs bakal Bawa Dokumen saat Diperiksa Kasus Ijazah Jokowi Besok, Apa Itu?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal