Polisi Gali Latar Belakang Arya Diplomat Kemlu, Libatkan Psikolog Forensik

Riyan Rizki Roshali
Jenazah diplomat Kemlu, Arya Daru Pangayunan yang ditemukan dengan kondisi kepala terlilit lakban di kamar kos kawasan Menteng, Jakpus, pada Selasa (8/7/2025). (Foto: Dwinarto)

Ade Ary pun mengungkapkan fakta baru terkait kematian Arya Daru. Tak hanya terlilit lakban, wajah Arya juga tertutup plastik.

"Perlu kami sampaikan bahwa korban ditemukan dalam kondisi wajah tertutup plastik, kemudian terlilit lakban berwarna kuning," tuturnya.

Ade Ary mengatakan, korban ditemukan di atas tempat tidurnya di kos tersebut. Korban juga tertutup selimut saat pertama kali ditemukan penjaga kos. 

"Kemudian tertutup selimut. Korban di atas tempat tidurnya ditemukan menggunakan kaus dan celana pendek," ujarnya. 

Diketahui, jasad Arya ditemukan pertama kali pada 8 Juli 2025 pukul 08.30 WIB. Dia ditemukan tewas dengan kondisi wajah terlilit lakban. 

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Usut Kematian Arya Daru Diplomat Kemlu, Polisi Sita 20 Rekaman CCTV

Nasional
4 bulan lalu

Fakta Baru! Wajah Diplomat Kemlu Tak Cuma Terlilit Lakban, Juga Tertutup Plastik

Nasional
4 bulan lalu

Komnas HAM Bertemu 3 Jam dengan Keluarga Diplomat Kemlu Arya Daru, Bahas Apa?

Nasional
4 bulan lalu

Diplomat Arya Daru Sempat Ada di Rooftop Gedung Kemlu Sebelum Tewas, Apa Tujuannya?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal