Polri Siapkan Pengamanan Antisipasi Ancaman Teror Jelang Natal dan Tahun Baru

Puteranegara Batubara
Polri menyiapkan antisipasi terjadinya ancaman teror di perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru).. (Foto: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Polri menyiapkan antisipasi terjadinya ancaman teror di perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru). Sejumlah kajian sudah disiapkan.

"Untuk antisipasi teror dalam rangka Nataru pasti dilakukan, dan saat ini masih menunggu renpam dan renops dari Sops Polri," kata Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Nurul Azizah, Jakarta, Selasa (13/12/2022).

Nurul mengungkapkan, antisipasi itu dilakukan di semua tempat yang menjadi konsentrasi masyarakat ketika melaksanakan perayaan Natal dan Tahun Baru. 

"Semua sesuai jawaban tadi adapun tempatnya ya pasti meliputi tempat wisata dan gereja serta tempat-tempat lainnya," ujar Dedi.

Sementara itu, Polri juga sedang menyiapkan Operasi Lilin tahun 2022 di seluruh Indonesia menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru. 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

MK: Polisi Aktif Duduki Jabatan Sipil Perlu Diatur Spesifik di UU Polri

Nasional
2 hari lalu

Baharkam Polri Gelar Festival Komik Polisi Penolong, Tampung Kritik-Aspirasi Masyarakat

Nasional
2 hari lalu

Polri Buka Penerimaan SIPSS 2026, Kesempatan Emas Sarjana Jadi Perwira Pertama Polisi

Nasional
5 hari lalu

19 Jembatan Merah Putih Presisi Diresmikan, Permudah Akses Anak Sekolah hingga Petani

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal