Polri Siapkan Rekayasa Lalu Lintas untuk Malam Natal 2022, Ini Titiknya

Widya Michella Nur Syahid
ilustrasi rekayasa lalu lintas

Hal itu disampaikan Kapolri usai memimpin rapat lintas sektoral dalam rangka kesiapanan pengamanan dan penjagaan perayaan Natal dan Tahun Baru di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Jumat (16/12/2022).

"Saya kira secara menyeluruh 166.000 orang yang nanti akan diturunkan untuk melaksanakan kegiatan pengamanan di kepolisian," tutur Sigit.

Dalam pengamanan Nataru, Sigit menyebut, pihak kepolisian akan menggelar operasi lilin yang berjalan selama kurang lebih 11 hari yakni mulai tanggal 23 Desember 2022 sampai 3 Januari 2023.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Masa Angkutan Nataru 2025/2026,  54 Perjalanan Kereta Api Tambahan Disiapkan

Megapolitan
25 hari lalu

Demo Guru Hari Ini, Jalan Medan Merdeka Selatan Arah Kedubes AS Ditutup

Megapolitan
31 hari lalu

Dishub Siapkan Rekayasa Lalin di Sudirman hingga Gatsu 25-26 Oktober, Begini Rutenya

Nasional
1 bulan lalu

Ada Kunjungan Presiden Afrika Selatan, Polda Metro Siapkan Rekayasa Lalin

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal