Kemudian, saat kembali berjalan di gang, Prabowo bertemu dengan anak-anak yang menunggu kedatangannya di lokasi banjir.
“Enggak sekolah ini?,” tanya Prabowo para anak-anak.
“Libur Pak, karena hari Sabtu,” ujar mereka.
Prabowo pun langsung menyalami mereka dan meyakinkan ketidaknyamanan karena bencana ini akan segera berakhir.
“Sabar ya, sebentar lagi ya,” katanya.