PPKM Level 3 Libur Nataru, Jokowi Minta Tidak Ada Penyekatan

Fahreza Rizky
Presiden Joko Widodo (Jokowi). (Foto: Biro Setpres).

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah akan menerapkan status Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3 untuk seluruh wilayah Indonesia pada periode Libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru). Meski ada pengetatan dan pembatasan mobilitas, Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan tidak akan ada penyekatan

Pernyataan itu disampaikan oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy usai bertemu Jokowi di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (18/11/2021).

"Intinya sesuai arahan Presiden tidak ada penyekatan, tapi kita imbau, serukan kepada seluruh masyarakat untuk tidak bepergian kecuali untuk tujuan-tujuan primer," ujar Muhadji.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Megapolitan
10 bulan lalu

Polres Metro Bekasi Kota Sekat 3 Titik Jalur Menuju Jakarta Jelang Tahun Baru 2025

Bisnis
11 bulan lalu

Penumpang LRT Jabodebek Tembus 92.250 pada Libur Natal 2024, Naik 46,9 Persen

Megapolitan
11 bulan lalu

Ingat! Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan Hari Ini dan 1 Januari

Megapolitan
11 bulan lalu

Libur Natal, Warga Antusias Saksikan Video Mapping dan Air Mancur Menari di Monas

Buletin
11 bulan lalu

494.000 Penumpang Tinggalkan Jakarta lewat Stasiun Pasar Senen saat Libur Natal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal