Selain itu, Prabowo juga menyematkan jenderal kehormatan bintang tiga kepada sejumlah tokoh, seperti:
- Letnan Jenderal TNI (Purnawirawan) Soehartono Soeratman
- Marsekal Madya TNI (Purnawirawan) Bambang Eko Suharyanto
- Letnan Jenderal TNI (Purnawirawan) Khairawan
- Letnan Jenderal TNI (Purnawirawan) Musa Bangun
- Letnan Jenderal TNI (Purnawirawan) Glenny Kahirupan
- Letnan Jenderal TNI (Purnawirawan) Tony Sb Hoesodo.
Kemudian, Prabowo juga menyematkan pangkat jenderal kehormatan bintang 2 kepada:
- Mayor Jenderal TNI (Purnawirawan) Taufik Hidayat