Presiden Prabowo Subianto bertemu utusan khusus Presiden Korsel Lee Jae-myung. (Foto: Kemlu)
Hubungan kemitraan strategis khusus RI-Korsel terbentuk sejak 2017. Korsel merupakan salah satu mitra ekonomi penting Indonesia dengan nilai volume perdagangan sebesar 20 miliar dolas AS dan investasi sebesar 3 miliar dolar AS pada 2024.