Prabowo Berterima Kasih kepada Sri Mulyani hingga Budi Arie Lewat Surat Khusus

Riyan Rizki Roshali
Presiden Prabowo Subianto bersalaman dengan mantan Menkeu Sri Mulyani (dok. Setpres)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan terima kasih kepada lima menteri Kabinet Merah Putih yang terkena reshuffle melalui sebuah surat khusus. Surat itu diantarkan langsung oleh Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya.

“Berjumpa dengan lima menteri Kabinet Merah Putih yang telah menyelesaikan tugas. Pertemuan ini menjadi kesempatan untuk bersilaturahmi sekaligus menyerahkan surat khusus dari Presiden Prabowo Subianto,” tulis akun resmi @sekretariat.kabinet, Senin (15/9/2025).

Teddy menjelaskan, isi surat tersebut merupakan pesan pribadi dari Presiden Prabowo yang ditujukan sebagai bentuk apresiasi.

“Surat tersebut disusun langsung oleh Presiden sebagai ungkapan terima kasih atas dedikasi dan kontribusi besar para menteri bagi negeri, selama menjalankan amanah sebagai bagian dari keluarga Kabinet Merah Putih,” ucap Teddy.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Prabowo Ternyata Serahkan Surat Khusus kepada Sri Mulyani hingga Budi Arie, Apa Isinya?

Nasional
2 bulan lalu

Video Prabowo Diputar di Bioskop, Istana: Pemerintah Mau Sosialisasi ke Rakyat

Nasional
2 bulan lalu

Video Prabowo Diputar di Bioskop, Istana: Pesan Komersial Boleh, Kenapa Presiden Tidak?

Nasional
47 menit lalu

Prabowo dan PM Australia Albanese Bertemu Empat Mata, Bahas Penguatan Kerja Sama 

Nasional
2 jam lalu

Prabowo Perintahkan Mensesneg Periksa Dana Transfer ke Daerah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal