Prabowo Geram RI Rugi Rp300 Triliun: Kita Bertekad Basmi Ilegal Mining!

Binti Mufarida
Presiden Prabowo Subianto geram Indonesia rugi hingga Rp300 triliun karena korupsi tambang ilegal. (Foto: screenshot)

“Kita bisa bayangkan kerugian negara dari enam perusahaan ini saja, kerugian negara total potensi bisa mencapai Rp300 triliun. Kerugian negara sudah berjalan Rp300 triliun. Ini kita hentikan,” ungkapnya. 

Prabowo menekankan, langkah ini menjadi bukti keseriusan pemerintah dalam menyelamatkan kekayaan negara dari praktik tambang ilegal dan penyelundupan sumber daya alam. 

“Ke depan berarti berarti ratusan triliun itu bisa kita selamatkan untuk rakyat kita," kata Prabowo.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
12 menit lalu

Prabowo Tegur Direksi BUMN: Tak Sanggup Mengabdi, Berhenti Saja

Nasional
1 jam lalu

Prabowo Bertolak ke Malang Pagi Ini usai Bermalam di IKN

Nasional
8 jam lalu

Prabowo: Energi Nasional Harus Dikelola Bersih, Amanah dan Transparan

Nasional
13 jam lalu

Bahlil di Hadapan Prabowo: Demi Merah Putih Jangankan Harta, Nyawa pun Kita Kasih

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal