Prabowo Minta Percepat Bangun Kampung Nelayan dan Kapal Ikan Demi Asupan Protein

Felldy Aslya Utama
Presiden Prabowo Subianto (foto: BPMI Setpres)

“Bapak Presiden memang benar-benar menghendaki kita semua bekerja dengan jauh lebih cepat lagi, terutama di beberapa bidang yang bersifat penciptaan lapangan pekerjaan dan padat karya,” kata Prasetyo.

Sejalan dengan arahan tersebut, pemerintah menargetkan pembangunan 65 titik Kampung Nelayan Merah Putih (KNMP) rampung pada 31 Januari 2026. Hingga awal tahun ini, progres pembangunan di puluhan titik tersebut telah mencapai sekitar 72 persen, meskipun sempat menghadapi kendala cuaca ekstrem di sejumlah wilayah.

Proyek Kampung Nelayan Merah Putih merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk memodernisasi permukiman nelayan sekaligus memperkuat ekosistem ekonomi kelautan.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Prabowo bakal Hadiri World Economic Forum 2026 di Swiss Bulan Ini

Nasional
9 jam lalu

Purbaya Cerita Disindir Prabowo saat Retret di Hambalang, sampai Deg-degan

Nasional
12 jam lalu

Prabowo: Olahraga Cermin Keberhasilan Negara, kalau Kalahan Berarti Bangsanya Lemah

Soccer
13 jam lalu

Bonus Atlet Asian Games 2026 Bakal Lebih dari Rp1 Miliar, Prabowo: Siap Berjuang!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal