Prabowo Puji Lulusan SMA Taruna Nusantara: Banyak Lulusan Menonjol di Tingkat Nasional

Tim iNews.id
Presiden Prabowo Subianto meresmikan SMA Taruna Nusantara (TN) Kampus Malang pada Selasa (13/1/2026). (Foto: screenshot)

Ia pun berharap para lulusan SMA Taruna Nusantara bisa menjadi kader patriotik yang mencintai Indonesia, memiliki integritas, serta siap memimpin di berbagai bidang. Sebab, pendidikan di sekolah tersebut tidak hanya menekankan aspek akademik, tetapi juga pembentukan akhlak dan kepribadian.

“Bahwa kita di sini benar-benar mencetak kader-kader yang patriotik, kader-kader yang cinta tanah air, kader-kader yang bertanggung jawab, disiapkan untuk menjadi pemimpin-pemimpin yang baik di semua bidang,” sambung dia.

“Kita ingin menanamkan akhlak, kita ingin menanamkan kepribadian yang baik, yang bersih, menjadi pemimpin-pemimpin yang jujur, pemimpin-pemimpin yang tidak akan korupsi, pemimpin-pemimpin yang akan berbuat yang terbaik untuk rakyat dan bangsanya,” ucap Prabowo.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Prabowo Resmikan SMA Taruna Nusantara Kampus Malang, Harap Lulusan Berperan Bangun Indonesia

Nasional
5 jam lalu

Puan bakal Minta Penjelasan soal Kunjungan Perdana Prabowo ke IKN

Nasional
7 jam lalu

Menteri Rini Hadiri Peresmian Sekolah Rakyat, Presiden Tegaskan Pendidikan Jadi Prioritas

Nasional
7 jam lalu

Momen Siswi Sekolah Rakyat Beranikan Diri Berikan Surat ke Prabowo: Terima Kasih Bapak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal