Prabowo Resmi Luncurkan Program Digitalisasi Pembelajaran

Puti Aini Yasmin
Presiden Prabowo Subianto meluncurkan program Digitalisasi Pembelajaran untuk Indonesia Cerdas pada Senin (17/11/2025). (Foto: screenshot)

BEKASI, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto resmi meluncurkan program Digitalisasi Pembelajaran untuk Indonesia Cerdas pada Senin (17/11/2025). Peluncuran dilakukan secara simbolis di SMPN 4 Kota Bekasi, Jawa Barat. 

Peluncuran dilakukan bersama Mendikdasmen Abdul Mu'ti, Menko PMK serta para perwakilan murid dengan menekan tombol.

"Dengan mengucap bismillahirrahmanirrahim pada hari ini, Senin 17 November 2025 saya Presiden Indonesia Prabowo Subianto meluncurkan digitalisasi pembelajaran untuk Indonesia Cerdas," ujar Prabowo.

Sementara itu, dalam peluncuran ini Prabowo membagikan 288.000 Smartboard yang tersebar di seluruh Indonesia. Ia menegaskan bahwa program digitalisasi pembelajaran tersebut merupakan salah satu yang terbesar di dunia.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
52 menit lalu

Prabowo Tegaskan MBG Tak Boleh Ada Penyimpangan Sedikit pun: Ini Uang Rakyat!

Nasional
7 jam lalu

Momen Tak Terlupakan 2 Siswa SMPN 4 Kota Bekasi Terpilih Duduk di Samping Prabowo

Nasional
19 jam lalu

Pesan Prabowo ke Murid se-Indonesia: Hormati Guru, Cintai Tanah Air Kita

Nasional
21 jam lalu

Prabowo Targetkan 1 Juta Panel Interaktif Terpasang di Sekolah Tahun Depan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal