Prabowo Sangkal Isu Takut dengan Jokowi: Nggak Ada Itu!

Riyan Rizki Roshali
Presiden Prabowo Subianto menyangkal isu yang menyebut dirinya takut dan masih dikendalikan oleh Presiden ke-7 RI Jokowi. (Foto: Tangkapan Layar)

Kepala Negara pun menyoroti adanya budaya menjelekkan pemimpin negara. Prabowo pun menilai, budaya tersebut adalah budaya yang kurang baik. 

"Pemimpin dikuyu-kuyu, dicari-cari. Pada saat berkuasa disanjung-sanjung, ini budaya apa? Ini harus kita robah," ucap Prabowo. 

Prabowo turut mengajak semua pihak untuk saling menghormati. Bagaimana pun, kata dia, Jokowi telah memimpin Indonesia selama 10 tahun lamanya. 

"Inflasi di bawah beliau cukup bagus, pertumbuhan bagus, ya kan? come on. Harus kita... Yang bener lah, yang jujur lah, ya kan? Ngono ya ngono. Pak Andra Soni gimana itu bahasa Banten? Ngono ya ngono," ucapnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Bantah Dikendalikan, Prabowo: Pak Jokowi Tak Pernah Nitip Apa-Apa Sama Saya

Nasional
3 hari lalu

Puji Jokowi, Prabowo: Mari Kita Pandai-Pandai Hormati Jasa Semua Tokoh

Nasional
3 hari lalu

Prabowo Resmikan Pabrik Lotte Chemical Indonesia: Salah Satu Prestasi Jokowi

Nasional
1 jam lalu

Prabowo Kumpulkan Kapolri, Panglima TNI hingga Fadli Zon di Kertanegara, Bahas Apa?

Nasional
10 jam lalu

Prabowo: Pemimpin Sejati Harus Memahami Keadaan Bangsanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal