Prabowo Sudah Kantongi Beberapa Nama untuk Posisi Dubes AS

Danandaya Arya Putra
Presiden Prabowo Subianto telah mengantongi beberapa nama untuk posisi Dubes RI di AS. (Foto: iNews.id)

Dia menyampaikan, sosok yang akan mengisi jabatan tersebut pada dasarnya diusulkan oleh Menteri Luar Negeri kepada presiden. Lalu, jika setuju, presiden akan menyampaikan nama tersebut kepada DPR RI.

Nantinya nama tersebut akan menjalani uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper test. Setelah selesai nama tersebut dikembalikan ke presiden untuk disahkan.

"Presiden kan nanti usulnya ke menteri luar negeri, nanti presiden yang mutuskan," ujarnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Internasional
4 jam lalu

Ketika Trump Takjub dengan Presiden Suriah Al Sharaa: Suatu Kehormatan Bertemu Dengannya

Internasional
18 jam lalu

Moskow: Negara Barat Mulai Sadar Tak Bisa Kalahkan Rusia di Ukraina

Internasional
23 jam lalu

Jabat Wali Kota Muslim New York Pertama, Mamdani Simbol Perlawanan Minoritas di AS

Internasional
23 jam lalu

Pernah Gabung Al Qaeda, Presiden Suriah Al Sharaa: Itu Masa Lalu!

Internasional
1 hari lalu

Amerika Dukung Kerja Sama Keamanan Israel dan Suriah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal