Prabowo Ungkap Alasan Dekat dengan Kiai: Prajurit Jadi Tidak Ragu

rizky syahrial
Menhan Prabowo Subianto menghadiri pembukaan Kongres XVI Fatayat NU di Jakabaring Sport City (JSC) Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (15/7/2022). (Foto: Istimewa)

“Kenapa? Karena kita siap mati. Jadi, kita minta diberi pelajaran oleh kiai. Kita minta doa dan macam-macamlah. Ini mempertebal keyakinan kita dan membuat kita siap menghadapi maut,” ujarnya.

Prabowo menegaskan seorang prajurit tidak perlu ragu dalam melangkah dan berkorban dengan keyakinan kepada Tuhan Yang Maha Esa. Hal itu semakin diyakini prajurit usai bertemu dengan kiai.

“Kalau kita berkorban di atas jalan yang diridhoi Allah SWT, tidak perlu ragu, karena itu kami dekat dengan ulama,” kata Prabowo.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
18 menit lalu

Presiden Prabowo: Tahun Ini Saya Renovasi 60.000 Sekolah

Nasional
24 menit lalu

Prabowo Koreksi Desain dan Fungsi IKN, Minta OIKN-Kementerian PU Perbaiki

Nasional
1 jam lalu

Ini Hasil Kunjungan Perdana Prabowo sebagai Presiden di IKN

Nasional
1 jam lalu

Prabowo bakal Bangun Sekolah Unggulan di Tiap Provinsi, Cetak Kader Patriotik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal