Profil Bimo Wijayanto, Alumni Taruna Nusantara yang Jadi Dirjen Pajak

Puti Aini Yasmin
Profil Bimo Wijayanto, Dirjen Pajak baru yang juga alumni Taruna Nusantara (foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melantik Bimo Wijayanto sebagai Direktur Jenderal Pajak pada Jumat (23/5/2025). Diketahui, ia menggantikan Suryo Utomo.

"Saya Menteri Keuangan, resmi melantik saudara-saudara sekalian. Saya percaya bahwa saudara-saudara sekalian akan melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan semoga Allah SWT Yang Maha Esa bersama kita," kata Sri Mulyani dalam pelantikan.

Lantas, siapa sebenarnya Bimo Wijayanto? Ini Profilnya

Bimo Wijayanto bukan sosok baru di dunia pemerintahan. Sebab, sebelumnya ia pernah duduk di kursi pemerintahan sebagai Tenaga Ahli Utama di Kedeputian II Kantor Staf Presiden (KSP).

Usai di KSP, Bimo kembali mendapatkan jabatan sebagai Asisten Deputi Investasi Strategis pada Deputi Bidang Koordinasi Investasi dan Pertambangan di Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) di bawah kepemimpinan Menteri Koordinator Luhut Binsar Pandjaitan.

Di bawah kepemimpinan Luhut, Bimo memiliki peran penting, yaki menarik investasi strategis serta mengelola sektor pertambangan yang vital bagi perekonomian nasional. 

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Popok hingga Tisu Basah Masuk Daftar Kajian Barang Kena Cukai!

Buletin
2 hari lalu

Kemenkeu dan Polri Bongkar Ekspor Ilegal Produk Turunan Sawit Senilai Rp2,8 Triliun

Nasional
2 hari lalu

87 Kontainer Langgar Ekspor Turunan CPO, Kapolri: Kerugian Rp2,8 Triliun

Nasional
11 hari lalu

Refly Harun Desak Purbaya Telusuri Pegawai Kemenkeu yang Rangkap Jabatan di BUMN

Bisnis
12 hari lalu

Kemenkeu Lelang Barang Kalcer, Ada Sepatu Lari sampai Jam Tangan Mewah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal