Perjalanan Karier
Setelah mengetahui profil Dudung Abdurachman, berikut ringkasan perjalanan kariernya di TNI:
- Wakil Gubernur Akademi Militer (Wagub Akmil) (2015)
- Staf Khusus Kepala Staf Angkatan Darat (2016)
- Wakil Asisten Teritorial Kepala Staf Angkatan Darat (2017)
- Gubernur Akademi Militer (2018)
- Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) Jaya ke-34 (2020)
- Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) ke-42 (Mei 2021)
- Kepala Staf TNI Angkatan Darat (November 2021)
Itu lah profil Dudung Abdurachman, penjual klepon yang kini jadi Kepala Staf Angkatan Darat. Semoga bisa menginspirasi ya!