Pukul 14.00 WIB Hari ini, 34 DPD Gerindra Deklarasi Pencalonan Prabowo

iNews
Stefani Patricia
Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto. (Foto: Koran SINDO/ Dok)

Prabowo Subianto dijadwalkan hadir dan menyampaikan pidato politik. Selain Prabowo,  rencananya gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta,  Anies Baswedan-Sandiaga Uno akan menghadiri acara tersebut.

Wakil Ketua Umum (Waketum) DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad menyatakan, semua kader dan pengurus partainya solid mendukung Prabowo sebagai capres 2019.Dia mengaku partainya sudah siap menghadapi semua skema pertarungan di pilpres nanti.

Seluruh kader partai Gerindra sejauh ini sudah berusaha dan yakin untuk memenangkan Prabowo. “Ya kita enggak masalah, mau dua atau tiga calon, yang terpenting kita sudah berusaha untuk menang,” tegasnya.

Editor : Azhar Azis
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Momen Diaspora RI Sambut Prabowo di Australia dengan Nyanyian Indonesia Raya

Nasional
8 jam lalu

Prabowo Tiba di Sydney, bakal Bertemu PM Australia Albanese

Nasional
10 jam lalu

Ditjen PHU Kemenag Resmi Dibubarkan, Pegawai bakal Dialihkan ke Kemenhaj

Nasional
11 jam lalu

Isi Surat Orang Tua Predator Seks Reynhard Sinaga untuk Prabowo, Permintaannya Terungkap

Nasional
13 jam lalu

Jadi Kepala BRIN, Arif Satria bakal Kawal Riset Program Prioritas Prabowo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal