Razia Parkir, Pegawai Bank Adu Mulut Tak Terima Mobil Nasabah Diderek

iNews Siang
Salah satu pegawai bank terlibat adu mulut dengan petugas Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta saat razia parkir di kawasan Jatinegara, Jakarta, Timur.

Jakarta,iNews.id - Salah satu pegawai bank terlibat adu mulut dengan petugas Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta saat razia parkir di kawasan Jatinegara, Jakarta, Timur.

Sang pegawai bank tidak terima mobil nasabah diderek petugas razia parkir. Mereka menilai tidak adanya akses jalan parkir membuat nasabah terpaksa memarkirkan kendaraan di pinggir jalan.

Meski diwarnai adu mulut, petugas tetap menderek kendaraan tersebut untuk dibawa ke Dinas Perhubungan Jakarta Timur.

EDITOR : HADI

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
2 bulan lalu

Viral Mobil Polisi Militer Diderek Petugas Dishub, Netizen Auto Ikut Keringetan

Mobil
2 bulan lalu

Viral Mobil Sule Ditilang, Begini Kata Dishub Jakarta

Megapolitan
3 bulan lalu

Ingat! Ganjil Genap Tak Berlaku Saat Cuti Bersama 18 Agustus

Nasional
5 bulan lalu

Penggeledahan Kantor Dishub Cianjur oleh Kejaksaan Berlangsung Hampir 5 Jam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal