Rekapitulasi Suara Nasional: Jokowi-Ma’ruf Merajai Pulau Kalimantan

Aditya Pratama
Pasangan capres dan cawapres nomor urut 01 Jokowi-Ma'ruf Amin. (Foto: Antara).

Selisih perolehan suara antara pasangan Jokowi-Ma'ruf dengan Prabowo-Sandi di Pulau Kalimantan sebesar 460.204. Untuk total suara Jokowi-Ma'ruf di Pulau Kalimantan berjumlah 4.707.867, dan total suara Prabowo-Sandi di Kalimantan sebanyak 4.247.663.

Berikut perolehan suara di Kalimantan:

Kalimantan Utara

01: 248.239 suara.
02: 106.162 suara

Kalimantan Barat
01: 1.709.896 suara.
02: 1.263.757 suara.

Kalimantan Tengah
01: 830.948 suara.
02: 537.138 suara.

Kalimantan Timur
01: 1.094.845 suara.
02: 870.443 suara.

Kalimantan Selatan
01: 823.939 suara.
02: 1.470.163 suara.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

KIP Gelar Sidang Sengketa Informasi Ijazah Jokowi, Periksa KPU dan Polda

Nasional
19 jam lalu

Panas! Kurnia Tri Royani Semprot Damai Hari Lubis: Sudah Jadi Termul Kamu?

Nasional
20 jam lalu

Damai Hari Lubis usai Dapat SP3: Saya Tidak Bersalah, tapi Serba Salah

Nasional
1 hari lalu

Ahli Digital Sebut Roy Suryo cs Aset Bangsa: Militer Perlu Orang-Orang Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal