Resmikan Masjid At-Thohir, Presiden Jokowi Beri Pesan soal Toleransi 

Raka Dwi Novianto
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Masjid At-Thohir (Foto : Biro Setpres)

"Pesan penting tersebut tergambar sangat jelas melalui, tadi yang disampaikan oleh Pak Boy, kubah besar bagian paling atas atau kepala bangunan yang dikelilingi oleh tiga kubah berukuran sedang dan kecil, dan didesain sangat harmonis, sangat hangat, dan sangat indah," tuturnya. 

Berdasarkan data yang dihimpun, Masjid At-Thohir dirancang dengan gaya arsitektur klasik modern dibangun di atas lahan seluas 2,8 hektare. Masjid bernuansa putih ini memiliki kapasitas 1.976 orang di area dalam masjid dan 1.395 orang di fasilitas pendukung plaza serbaguna.

Dalam laporannya, Ketua Yayasan Mochamad Thohir, Garibaldi Thohir mengatakan bahwa pembangunan masjid ini merupakan wujud nyata bakti anak kepada orang tua. Garibaldi pun berharap keberadaan Masjid At-Thohir dapat bermanfaat dalam memakmurkan masyarakat luas seperti pesan mendiang Mochamad Thohir.

"Kami sangat berharap agar Masjid At-Thohir ini akan memberi peran penting dan bermanfaat luas, dan juga bisa memakmurkan masyarakat luas seperti pesan almarhum kepada kami," ucap Giraldi.

Turut hadir dalam kegiatan peresmian tersebut yaitu Menteri Sekretaris Negara Pratikno dan Menteri BUMN Erick Thohir.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Soccer
1 hari lalu

Gagal ke Piala Dunia, Erick Thohir Dapat Pesan Tak Terduga dari Prabowo

Soccer
1 hari lalu

PSSI Sudah Kantongi Lima Calon Pelatih Timnas Indonesia

All Sport
2 hari lalu

Menpora Erick Thohir Desak KOI dan KONI Selesaikan Dualisme Cabor Sebelum Akhir 2025

Soccer
2 hari lalu

Erick Thohir Serukan Dukungan Penuh untuk Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal