Revisi UU KPK Berlaku, Pengamat: Itu Bakal Mengancam Sektor Investasi

Ilma De Sabrini
Ekonom dari Universitas Indonesia, Faisal Basri. (Foto: SINDOnews)

Dia mengingatkan, jika KPK sekarang menjadi lemah, pengawasan terhadap pengusaha yang merangkap sebagai pejabat publik atau politisi juga turut melemah. Sebagai dampaknya, sendi-sendi demokrasi kian rapuh. Oligarki pun kian kuat.

“Penguasaan sumber daya di tangan segelintir orang atau kelompok. Ketimpangan semakin buruk. Yang hadir adalah demokrasi prosedural yang diatur kaum oligarki itu. Undang-undang mengabdi kepada kekuasaan, kerap diubah sesuai dengan kesepakatan di antara mereka,” ucapnya.

Berdasarkan analisis di atas, sebanyak 41 ekonom menulis surat terbuka untuk Presiden Joko Widodo. Surat tersebut dipublikasikan oleh Faisal Basri yang juga salah satu dari mereka, kepada awak media.

Dalam surat itu, para ekonom pada intinya berharap Presiden Jokowi mengeluarkan perppu (peraturan pemerintah pengganti undang-undang) untuk membatalkan UU KPK. Mereka menilai UU KPK yang baru berdampak negatif terhadap pembangunan infrastruktur. UU itu juga dianggap bakal memperburuk ekosistem investasi, menghambat pembangunan SDM, membebani APBN, dan menyuburkan praktik aktivitas ilegal (shadow economy).

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Bisnis
9 bulan lalu

Ruang Baca Faisal Basri Diresmikan, Kenang Pemikiran Sang Ekonom untuk Bangsa 

Bisnis
1 tahun lalu

Jokowi Kenang Sosok Faisal Basri: Ekonom Kritis dan Detail Sampaikan Data Lapangan

Bisnis
1 tahun lalu

Sri Mulyani Kenang Sosok Faisal Basri: Berbicara dengan Hati, Ingin Indonesia Maju dan Bebas Korupsi

Bisnis
1 tahun lalu

Momen Luhut Beri Hormat Terakhir untuk Faisal Basri

Bisnis
1 tahun lalu

Luhut Kenang Sosok Faisal Basri: Indonesia Kehilangan Seorang Pemikir Besar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal