Reynaldi dan Putri Bunuh Diri Minum Racun Potas, Minta Kematiannya Tak Diusut

Irfan Ma'ruf
Reynaldi Agustinus dan Tri Putri Napitupulu (foto: Instagram/triputrina_)

Sebelumnya, kedua sejoli tersebut ditemukan tewas pada Selasa (3/1/2023) sekitar pukul 16.16 WIB. Mereka ditemukan ketika petugas kebersihan hotel hendak membersihkan kamarnya.

Jenazah Reynaldi dan Putri ditemukan dalam kondisi saling berpegangan tangan. Keduanya meninggal dengan menggunakan pakaian lengkap dan tidak ada bekas kekerasan.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

DJ Donny Lapor Polisi usai Terima Teror Bangkai Ayam hingga Bom Molotov

Megapolitan
4 hari lalu

Polda Metro Sebut Kemacetan Jakarta 2025 Berkurang, Lalin 1 Jam Lebih Cepat

Megapolitan
4 hari lalu

Polda Metro Tangkap 9.894 Tersangka Narkoba selama 2025, Terbanyak Pemakai

Megapolitan
4 hari lalu

Polda Metro Catat 440 Aksi Tawuran di Jakarta Sepanjang 2025

Megapolitan
4 hari lalu

Polda Metro Jaya Terima Laporan Kejahatan Terbanyak di Indonesia selama 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal