RI Buka Peluang Hubungan Diplomatik dengan Israel, PDIP: Jangan Buru-buru

Felldy Aslya Utama
Ketua DPP PDIP Bidang Ideologi dan Kaderisasi, Djarot Syaiful Hidayat (tangkapan layar iNews)

"Kalau kita menjadikan hubungan diplomatik nanti dulu, sepanjang masih Palestina menjadi bangsa terjajah. Tidak bisa. Karena itu bertentangan dengan undang-undang dasar," ujarnya.

Sebelumnya, Presiden Prabowo Subianto menyatakan Indonesia siap mengakui Israel sebagai negara yang berdaulat, asalkan Israel juga mengakui Palestina. Hal tersebut disampaikan Prabowo dalam joint statement bersama Presiden Prancis Emmanuel Macron, di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (28/5/2025).

"Indonesia sudah menyampaikan, begitu negara Palestina diakui oleh Israel, Indonesia siap untuk mengakui Israel dan kita siap untuk membuka hubungan diplomatik dengan Israel," ujar Prabowo. 

Prabowo menuturkan, di berbagai tempat dan forum, dia kerap menyampaikan sikap Indonesia yakni mereka memandang penyelesaian two-state solution. Menurut dia, kemerdekaan bagi bangsa Palestina merupakan satu-satunya jalan untuk mencapai perdamaian yang benar.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Internasional
6 bulan lalu

Menhan Israel Ancam Lenyapkan Hamas jika Tolak Proposal Gencatan Senjata AS

Nasional
6 bulan lalu

Muhammadiyah Ungkap 2 Syarat Jika RI Ingin Buka Hubungan Diplomatik dengan Israel

Nasional
6 bulan lalu

MUI: Netanyahu Harus Ditangkap meski Prabowo Siap Buka Hubungan Diplomatik dengan Israel

Internasional
6 jam lalu

Panglima IDF Pecat Para Perwira Israel karena Gagal Cegah Serangan Hamas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal